Bupati Samosir Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila

    Bupati Samosir Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila

    SAMOSIR - Bupati Samosir Vandiko T Gultom bertindak sebagai Inspektur Upacara pada Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tingkat Kabupaten Samosir yang dilaksanakan di Tanah Lapang Kecamatan Pangururan, Sabtu ( 1/10/2022 ). 

    Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila dilaksanakan dengan pembacaan Ikrar oleh Wakil Ketua DPRD Nasib Simbolon dan dilanjutkan dengan pemberian piagam penghargaan kepada Kapolres Samosir dan Tim Begu Sat Reskrim Polres Samosir.

    Dalam sambutannya Bupati menyampaikan peringatan hari Kesaktian Pancasila merupakan momentum kepada generasi muda khususnya masyarakat samosir untuk bersatu bangkit bersama dalam membangun Kabupaten Samosir ke arah yang lebih baik.

    Selanjutnya Bupati juga mengapresiasi Kapolres Samosir dan Tim Begu Sat Reskrim Polres Samosir atas dedikasi dan kinerja cepat selama 10 hari dalam pengungkapan kasus pembunuhan berencana yang terjadi pada tanggal 11 Juli 2022 di Tirta Mom Inn Desa Martoba Kecamatan Simanindo. 

    "Selamat dan apresiasi kepada Kapolres Samosir beserta jajaran atas kinerja cepat dalam mengungkap kasus pembunuhan dan juga beberapa waktu yang lalu kita juga telah memberikan penghargaan kepada teman-teman Polri dan petugas lainnya yang telah bekerja keras dalam menangani pandemi Covid-19 di Kabupaten Samosir", ujar Bupati.

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Dukung Kemajuan UMKM Kopi Samosir, Bupati...

    Artikel Berikutnya

    Bersama DKP Sumut, Bupati Samosir Serahkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Aquabike World Championship Hari Kedua Sukses Digelar di Silalahi, Rider Asal Prancis Berhasil Keluar Sebagai Juara
    Rapat Operasi Kontijen Aman Nusa II di Samosir, Kapolda Sumut : Lakukan Kerjasama yang Baik Cegah Karhutla
    Dua Tahun Jalan Amblas di Jalinsum Tomok-Pangururan Dibiarkan, Anggota DPRD Sumut Minta Kementerian PUPR Segera Perbaiki
    Panglima Kodam 1 Bukit Barisan bersama Bupati Samosir Hadiri Peresmian Sumber Titik Air Bersih di Pananggangan
    Hadiri Rakerda 01 GPI Sumut-Aceh, Pemkap Samosir Harapkan Dapat Hasilkan Menumbuhkan dan Meningkatkan Keimanan
    Cegah Karhutla, Bupati Samosir Pimpin Apel Pasukan Kontijensi Aman Nusa II Toba 2022
    Revitalisasi Pasar Onan Runggu Dimulai Ditandai Pelatakan Batu Permata, Bupati Vandiko Ucapkan Terima Kasih
    Atlet Judoka Kung-Fu Asal Samosir Raih Medali di Kejurda Simalungun, Bupati Vandiko Timotius Gultom Apresiasi
    Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Buka Tortor Digifest 2022
    Bupati Samosir Monitoring Pos Terpadu Pelabuhan Simanindo “Nahkoda Kapal Diminta Tidak Bawa Penumpang Berlebihan
    Dugaan Punguli Masuk Pelabuhan Ambarita 5000 Tetap Berjalan Aman, Kadishub Samosir: Sesuai Peraturan Minibus Hanya 3000
    Peringati Hari Rabies Sedunia, Dinas Ketapang dan Pertanian Samosir Vaksinasi Hewan Peliharaan Warga 314 Ekor
    Bupati Vandiko Timotius Gultom dan Ketua PN Balige Tinjau Rencana Lokasi Pembangunan Kantor Pengadilan Negeri Samosir
    Pemerintah Kabupaten Samosir Gelar Sosialisasi dan Penerapan Aplikasi Elsimil
    Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga Kota Jambi Study Tiru ke Kabupaten Samosir
    Bupati Samosir Buka Rapat Perumusan Visi Misi, Arah Kebijakan RPJPD 2025-2045

    Ikuti Kami